Saturday, April 1, 2017

How to Upgrade PHP 5.5.9 to 5.6

 Pengertian

PHP adalah bahasa skrip yang dapat ditanamkan atau disisipkan ke dalam HTML.PHP banyak dipakai untuk memprogram situs web dinamis. PHP dapat digunakan untuk membangun sebuah CMS.

Latar Belakang

Latar Belakang saya upgrade php saya adalah karena terdapat beberapa CMS yang tidak suport php versi 5.5 melainkan suport php versi 5.6 

Maksud dan Tujuan

Tujuan saya melakukan upgrade adalah sebagian besar cms tidak suport php versi 5.5 melainkan versi 5.6 dan juga untuk mengantisipasi beberapa CMS yang terdapat masalah yang sama.

Alat dan Bahan

Akses Internet
PC/Laptop

Jangka Waktu Pelaksanaan

Sekitar 6 menit

Tahap Pelaksanaan

Untuk upgrade php ke versi 5.6 anda bisa menggunakan PPA Ondrej
fajar wahyu # apt-get install software-properties-common
fajar wahyu # add-apt-repository ppa:ondrej/php5-5.6
Setelah itu anda update dan upgrade agar repository dapat terinstall
fajar wahyu # apt-get update
fajar wahyu # apt-get upgrade
Nah sekarang anda install php5
fajar wahyu # apt-get install php5
Kemudian setelah install php 5 sekarang anda disable php versi 5.5 dan enable php versi 5.5
 fajar wahyu # a2dismod php5
fajar wahyu # service apache2 restart
fajar wahyu # a2enmod 
 Setelah itu coba anda cek di pc anda  dan ini hasilnya

Kesimpulan 

Upgrade php adalah cara untuk meningkatkan fitur maupun kualitas dari versi yang terbaru.Tutorial diatas berhasil dengan baik

Referensi

https://id.wikipedia.org/wiki/PHP
https://www.digitalocean.com/community/questions/how-to-upgrade-from-php-v-5-5-9-to-v-5-6
Load disqus comments

0 comments